Aug 17, 2019

Bertani Dengan Konsep Zero Waste Farming

Begitu banyak konsep dan pola pertanian yang dijalankan oleh petani. Namun konsep dan pola pertanian yang satu ini bisa dibilang kompleks. Sebab, konsep dan pola ini menggabungkan antara konsep pertanian dan peternakan, sehingga menciptakan kesinambungan yang dinamis. Disebut "Zero Waste Agriculture", konsep ini adalah sistem pengelolaan lahan pertanian sekaligus peternakan tanpa limbah.

Zero Waste Farming System merupakan model pertanian yang telah lama dilakukan oleh masyarakat. Model pertanian ini berorientasi pada siklus penguraian makhluk hidup yaitu memanfaatkan limbah pertanian menjadi agen pupuk hijau, pestisida organik atau pakan ternak serta mengurangi/meninggalkan penggunaan senyawa kimia dalam mengolah lahan pertanian. limbah pertanian sebagain besar mengandung selulosa, pati, dan senyawa antara seperti protein, lemak, vitamin dan mineral yang dapat digunakan sebagai ransum pakan ternak seperti sapi, kambing, dan itik. Disisi lain, hewan ternak menghasilkan kotoran yang dapat dikelola menjadi pupuk organik yang dapat menyuburkan tanaman. 

sumber: dari berbagai sumber.  

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Bertani Dengan Konsep Zero Waste Farming

  • Sistem Pertanian Organik JADAMJADAM (JaDAM) adalah sebuah metode pertanian organik yang berasal dari Korea Selatan, yang diciptakan oleh seorang petani bernama Youngsang Cho. Nama JADAM sendiri merup ...
  • Khasiat Buah Tin Menurut Imam Ibnu Qayyim Al Jawziyyah, Buah Tin memiliki banyak khasiat, diantaranya dapat mengurangi : *Penyakit sesak nafas *Membersihkan hati dan limpa *Pengencer ...
  • Menghidupkan Bumi Yang Mati Menghidupkan Bumi Yang Mati oleh: Muhaimin Iqbal Diantara jenis tanaman yang saya perkenalkan  di buku ini adalah Koro Pedang atau Canavalia ensiformis. Dalam A ...
  • Jika Petani Ingin Kaya, Tanamlah HoltikulturaJika Petani Ingin Kaya, Tanamlah Holtikultura “Jika petani mau kaya, tanamlah holtikultura seperti sayur, buah, tanaman hias, dan tanaman obat. Namun , menjadi pet ...
  • Yuk Bertani Tanaman Hortikultura Yuk Bertani Tanaman Hortikultura Hortikultura berasal dari kata  hortus (garden  atau kebun) dan  colere (to cultivate  atau budidaya). Secara harf ...

1 komentar:

  1. ayo segera bergabung dengan saya di D3W4PK
    hanya dengan minimal deposit 10.000 kalian bisa menangkan uang jutaan rupiah
    ditunggu apa lagi ayo segera bergabung, dan di coba keberuntungannya
    untuk info lebih jelas silahkan di add Whatshapp : +8558778142
    terimakasih ya waktunya ^.^

    ReplyDelete